Berita

Penandatanganan MoU untuk Program Pencegahan Stunting dengan Sekretariat Wakil Presidencsr kesehatan

csr kesehatan Penandatanganan MoU untuk Program Pencegahan Stunting dengan Sekretariat Wakil Presiden
csr kesehatan Penandatanganan MoU untuk Program Pencegahan Stunting dengan Sekretariat Wakil Presiden

Penandatanganan MoU untuk Program Pencegahan Stunting dengan Sekretariat Wakil Presiden

11 Feb 2020


Wakil Presiden Indonesia, Bapak Maruf Amin, memimpin rapat koordinasi untuk Tim Nasional Percepatan Pencegahan Kemiskinan (TNP2K) pada 11 Februari 2020 yang membahas upaya untuk mengurangi tingkat kemiskinan menjadi 6,5% dan stunting menjadi 14% pada tahun 2024. Setelah pertemuan tersebut, Wakil Presiden menyaksikan penandatanganan MoU antara TNP2K dengan beberapa mitra sektor swasta, termasuk, PTTEP (diwakili oleh General Manager Indonesia Asset, Grinchai Hattagam), PT Mayora Indah, Yayasan Hadji Kalla, Universitas Hasanuddin dan Universitas Airlangga.

Dengan penandatanganan nota kesepahaman ini, Wakil Presiden berharap bahwa sektor swasta dapat bekerja sama dengan pemerintah pusat dan daerah untuk melakukan beberapa program intervensi untuk mengurangi tingkat stunting di seluruh Indonesia.

 

Berbagi :
News Lainnya
Peta Situs